Skip to main content

Posts

Showing posts from 2020

Menggambar Logo Hari Guru Nasional 2020

Peserta didik di SD Swasta Mitra Mendawai Sejati dalam rangka memperingati Hari Guru Nasional 2020 diminta menggambar logo Hari Guru Nasional 2020. Berikut beberapa hasil karya mereka: Karya Hasyifa Kelas 3

Imunisasi Tetanus dari Puskesmas Runtu 11 Nov 2020

Pelaksanaan Imunisasi Tetanus untuk Kelas 1, 2 dan 5. Rabu 11 November 2020 dari Puskesmas Runtu.

Perpanjangan Kegiatan Belajar dari Rumah (BDR)

Kepada: Yth. Bapak/ibu orangtua / wali peserta didik       -di               tempat Menindaklanjuti Surat Edaran Bupati Kotawaringin Barat Nomor: 443/58/BU.I, Tentang Perpanjangan Proses Belajar dari Rumah (BDR), Dalam Rangka Percepatan Penanganan Menghadapi Pandemi Covid-19 bidang Pendidikan di Kabupaten Kotawaringin Barat maka dengan ini kami pihak sekolah menyampaikan beberapa hal sebagai berikut: 1. Kegiatan Belajar dari Rumah (BDR) di SDS Mitra Mendawai Sejati diperpanjang mulai tanggal 15 s.d 28 April 2020 . 2. Kami menghimbau kepada masing-masing orangtua / wali peserta didik jika di rumahnya memiliki saluran TVRI agar mengarahkan putra putrinya untuk menyaksikan program “Belajar dari Rumah”.         a. Siswa/siswi SD Kelas 1-3 dan sederajat : pkl. 08.30-09.30 WIB         b. Siswa/siswi SD Kelas 4-6 dan sederajat : pkl. 09.00-09.30 WIB 3. Selama masa perpanjangan Belajar dari Rumah (BDR) agar orangtua / wali peserta didik mengarahkan putra putrinya untuk

Kuesioner Siswa tentang Pemahaman covid-19 dan Kegiatan Pembelajaran di Rumah

Kapada semua siswa - siswi SD Swasta Mitra Mendawai Sejati, mengingat wabah virus Corona atau juga dikenal dengan covid-19 yang akhir-akhir ini telah melanda negara Indonesia. Khususnya juga di kabupaten Kotawaringin Barat sehingga pemerintah daerah mengalihkan pembelajaran di rumah siswa - siswi masing-masing. Untuk itu kami pihak sekolah perlu mengumpulkan informasi mengenai pengetahuan siswa-siswi sekalian terkait covid-19 dan juga mengenai aktifitas kalian semua saat pembelajaran dialihkan di rumah. Maka pihak sekolah meminta kalian untuk mengisi kuesioner berikut, jika kurang paham bisa meminta bantuan orangtua kalian masing-masing. Terima kasih Arut Selatan, 8 April 2020 Isi Kuesioner di sini